Bersama Dengan Warga, Personel jajaran Kodim 0208/Asahan Laksanakan Komsos Dengan Warga Tukang Masjid

Asahan  |  Kegiatan Komunikasi Sosial ini sekaligus sebagai ajang silaturahmi dan untuk mengetahui keluhan masyarakat diwilayah binaannya. Seprti yang dilakukan oleh Personel bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 06/Kisaran jajaran Kodim 0208/Asahan Serma Syafriman turun kewilayah binaan untuk melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama dengan masyarakat yang sedang bekerja membangun pelebaran ruangan rumah ibadah, kegiatan tersebut yang dilaksanakan bertempat di Jalan Budi Utomo Lingkungan X Kelurahan Siumbut Baru Kecamatan Kisaran Timur Kabupaten Asahan, Kamis (29/04/2021).

Pada kesempatan tersebut Babinsa Serma Syafriman mengungkapkan, dengan begitu diharapkan akan terjalin silaturahmi yang kokoh dan kuat sehingga TNI dengan Rakyat memiliki ikatan batin yang pada akhirnya bisa menjadi alat juang yang tangguh, Saya langsung terjun ke lokasi dengan melihat secara langsung di lapangan masyarakat melaksanakan aktifitasnya sebagai buruh kuli bangunan dan sebagainya”, ungkapnya.

Bacaan Lainnya

Pada pelaksanana kegiatan Komunikasi Sosial tersebut turut serta dihadiri oleh, Babinsa, Bapak Syamsul Sumasri (Ketua Kpm), Bapak Pinumin (Anggora Lpm).

 

 

Pos terkait